OPTIMALISASI PENGGUNAAN RADAR OLEH PERWIRA JAGA UNTUK MENGETAHUI POSISI TARGET DAN MENGURANGI BAHAYA NAVIGASI DI ATAS KAPAL

https://doi.org/10.54992/7samudra.v3i2.33

Authors

  • Arleiny Arleiny
  • Mugen S Sartoto Program Studi Nautika, Politeknik Pelayaran Surabaya
  • Semuel D Parerungan Program Studi Nautika, Politeknik Pelayaran Surabaya
  • Nurjana Nurjana Politeknik Pelayaran Surabaya

Abstract

Permasalahan dalam penelitian ini adalah pentingnya pengoptimalisasi RADAR oleh perwira jaga diatas kapal yang bertujuan untuk mengetahui posisi target, mengurangi tingkat kecelakaan di alur pelayaran dan untuk lebih mengetahui dan mengerti pengoperasian Radar terhadap alur pelayaran. Metode penelitian yang digunakan yaitu dengan metode observasi langsung selama melakukan praktek layar diatas kapal, metode pustaka dengan membaca liberatur sebagai pelengkap penelitian dan metode wawancara pada narasumber diatas kapal. Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif. Sumber data penelitian ini adalah data primer dengan hasil pengamatan langsung dan data sekunder dengan menggunakan data yang sudah ada sebelumnya. Penelitian yang dibuat oleh penulis ini menggunakan sistem kualitatif yang merupakan penelitian tentang riset yang bersifat deskriptif dan cenderung menggunakan analisis data.

Downloads

Download data is not yet available.

Published

23-11-2018

How to Cite

Arleiny, A., Sartoto, M. S., Parerungan, S. D., & Nurjana, N. (2018). OPTIMALISASI PENGGUNAAN RADAR OLEH PERWIRA JAGA UNTUK MENGETAHUI POSISI TARGET DAN MENGURANGI BAHAYA NAVIGASI DI ATAS KAPAL. Jurnal 7 Samudra, 3(2), 1–8. https://doi.org/10.54992/7samudra.v3i2.33

Issue

Section

Artikel (Bahasa Indonesia)